Purwarupa Sistem Peringatan Dini dan Kendali Pintu Air Bendungan dengan Kendali PID
Benni Sahputra(1*), Panggih Basuki(2)
(1) 
(2) Jurusan Ilmu Komputer dan Elektronika, FMIPA UGM
(*) Corresponding Author
Abstract
Abstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat rancang bangun alat Purwarupa Sistem Peringatan Dini dan Kendali Pintu Air Bendungan Dengan Kendali P.I.D (Proportional, Integratif, Derivatif). Untuk mendeteksi ketinggian air dan pintu air digunakan sensor SRF04. Terdapat dua sensor, sensor SRF04 (1) untuk mendeteksi ketinggian pintu dan sensor SRF04 (2) untuk mendeteksi ketinggian air. Sensor SRF04 (2) akan mendeteksi ketinggian air berdasarkan range setpoint yang telah ditentukan kemudian akan di proses oleh mikrokontroler. Keluaran dari mikrokontroler berupa PWM yang dihasilkan oleh kendali PID yang tertanam pada mikrokontroler akan diteruskan ke rangkaian driver motor untuk menggerakan pintu air secara buka tutup. Motor DC berfungsi untuk menggerakan pintu air secara buka tutup berdasarkan setpoint-setpoint tertentu. Adapun setpoint dari ketinggian pintu air adalah 5cm, 10cm, dan 15cm. Sistem juga akan mengirimkan informasi ketinggian dan status air berupa SMS berdasarkan range setpoint dari ketinggian air menggunakan modul GSM. Konstanta P.I.D yang dihasilkan dari penelitian ini adalah Kp = 100, Ki= 0,2, Kd = 50. Ketika mencapai setpoint 10cm, konstanta ini mempunyai respon time paling baik dibandingkan dengan konstanta-konstanta lainnya dimana rise time = 7,98 detik, settling time = 11,64 detik, steady state time = 11,76 detik.
Kata kunciRangkaian driver, modul GSM, SRF04, Kendali P.I.D
Abstract
The purpose of this research is to create a prototype of early warning system and dam sluicegate control by P.I.D control (proporsional, integratif, derivatif). To detect the water level and sluicegate used sensor SRF04. There are two sensors, sensor SRF04 (1) to detect the height of the sluicegate and sensor SRF04 (2) to detect water level. SRF04 sensor ( 2 ) detects the water level based on range of setpoint, then will be processed by the microcontroller. PWM output of the microcontroller by the PID control is embedded in the microcontroller will be forwarded to the motor driver circuit to drive the sluicegate are open and closed. Motor DC is used to drive the floodgates are open and close based on setpoint. The setpoint of the sluicegate is 5cm, 10cm, and 15cm. The system also will transmit information level and the status of water in the form of SMS based setpoint range of water levels used GSM modul. Result of PID constants from this research is Kp = 100 , Ki = 0.2 , Kd = 50. When reaching setpoint 10cm, the constants have the best response time compared with the other constants which rise time = 7,98 sec, settling time = 11,64 sec, steady state time = 11,76 sec.
KeywordsDriver circuit, GSM modul, SFR04, P.I.D control
Keywords
Full Text:
PDFReferences
[1] Pahlawan, R. 2010. Pemanfaatan Jaringan GSM Untuk Penyampaian Informasi Pintu Air ke Pusat Kendali, Laporan Tugas Akhir, Fakultas Teknik, Universitas Gunadharma, Depok.
[2] Ardiyanto, I. 2008. Penerapan Pengendali Proportional Integral Derivative Pada Robot Wall Follower Berbasis ATMEGA16 Dengan Menggunakan Sensor Ultrasonik. Tugas Akhir S1, Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, UGM, Yogyakarta.
[3] Korkmaz, S. 2007. PID Controllers. Unpublished Journal. Ankara.
[4] Djuandi, F. 2011. Pengenalan Arduino, www.tokobuku.com, diakses tanggal 18 Februari 2013).
DOI: https://doi.org/10.22146/ijeis.7121
Article Metrics
Abstract views : 2527 | views : 3216Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2014 IJEIS - Indonesian Journal of Electronics and Instrumentation Systems
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats1