Pengaruh pemberian air rebusan meniran (Phyllanthm niruriLinn) terhadap gambaran histopatologi hepar tikus wistar yang terinduksi CCL4
Chodidjah Chodidjah(1*), Eni Widayati(2), Utari Utari(3)
(1) BagianAnatomi Histologi Fakultas KKedokteran Universitas Sultan Agung Semarang
(2) Bagian Kimia Fakultas KKedokteran Universitas Sultan Agung Semarang
(3) Bagian Anatomi Histologi Fakultas KKedokteran Universitas Sultan Agung Semarang
(*) Corresponding Author
Abstract
Hepatitismerupakan penyakit yang ditularkan secara parenteral dan seringmenjadimenahun dan berakibat fatal.
Kerusakan sel hati selain dapat disebabkan oleh virus, juga dapat disebabkan oleh karena obat – obatan.
Berbagai tumbuhan obat yang ada di Indonesia diantaranya adalah tumbuhanmeniran diketahuimerupakan
senyawa yang dapatmelindungi sel hati dan juga dapatmemperbaiki jaringan hati. Penelitian ini akanmelihat
gambaran histopatologi hati pada tikus putih galur wistar yang diberi CCL4 10 % selama 2 hari kemudian
dilanjutkan pemberian air rebusanmeniran selama 3minggu.
Penelitian inimerupakan penelitian eksperimental dengan rancangan penelitian post test randomized control
group design. Digunakan tikus putih galur Wistar, berat badan 150 – 200 gram sebanyak 40 ekor tikus,
dikelompokkansecara randomisasimenjadi5 kelompok ,kemudian diberikan perlakuan.Kelompok I tiap tikus diberi
CCL4 10%dosis 0,5 cc peroral tiap hari selama dua hari dan dilanjutkan dengan pemberian aqua 1 – 3 cc perhari
selama tigaminggu.Kelompok II tiap tikus diberi aqua 1 – 3 cc per hari selama tigaminggu.Kelompok III sampaiV
semua tikus diberi CCL4 10%dosis 0,5 cc tiap tikus peroral selama 2 hari kemudian pada hari ke 3 sampai hari
ke 21 padamasing –masing kelompok diberi perlakuan yaitu pemberian air rebusanmeniran peroral dosis 1 cc
perhari , 2 cc perhari dan 3 cc per hari. Pada hari ke 21 semua tikus diambil hatinya dan dibuat sediaan
histopatologi.
Hasil kelompok I tampak gambaran histopatologi hati adanya radang kronik, sel limfosit, nekrosis dan perdarahan.
Kelompok II gambaran histopatologi hati normal.Kelompok III tampak perlemakan dan nekrosis di sekitar vena
sentralis.Kelompok IVgambaran histopatologi hati tampak perdarahan .KelompokV gambaran histipatologi hati
tampak degenerasi hidropik . Kesimpulan air rebusanmeniran dapatmemperbaiki kerusakan sel hati tikus galur
Wistar.
Kerusakan sel hati selain dapat disebabkan oleh virus, juga dapat disebabkan oleh karena obat – obatan.
Berbagai tumbuhan obat yang ada di Indonesia diantaranya adalah tumbuhanmeniran diketahuimerupakan
senyawa yang dapatmelindungi sel hati dan juga dapatmemperbaiki jaringan hati. Penelitian ini akanmelihat
gambaran histopatologi hati pada tikus putih galur wistar yang diberi CCL4 10 % selama 2 hari kemudian
dilanjutkan pemberian air rebusanmeniran selama 3minggu.
Penelitian inimerupakan penelitian eksperimental dengan rancangan penelitian post test randomized control
group design. Digunakan tikus putih galur Wistar, berat badan 150 – 200 gram sebanyak 40 ekor tikus,
dikelompokkansecara randomisasimenjadi5 kelompok ,kemudian diberikan perlakuan.Kelompok I tiap tikus diberi
CCL4 10%dosis 0,5 cc peroral tiap hari selama dua hari dan dilanjutkan dengan pemberian aqua 1 – 3 cc perhari
selama tigaminggu.Kelompok II tiap tikus diberi aqua 1 – 3 cc per hari selama tigaminggu.Kelompok III sampaiV
semua tikus diberi CCL4 10%dosis 0,5 cc tiap tikus peroral selama 2 hari kemudian pada hari ke 3 sampai hari
ke 21 padamasing –masing kelompok diberi perlakuan yaitu pemberian air rebusanmeniran peroral dosis 1 cc
perhari , 2 cc perhari dan 3 cc per hari. Pada hari ke 21 semua tikus diambil hatinya dan dibuat sediaan
histopatologi.
Hasil kelompok I tampak gambaran histopatologi hati adanya radang kronik, sel limfosit, nekrosis dan perdarahan.
Kelompok II gambaran histopatologi hati normal.Kelompok III tampak perlemakan dan nekrosis di sekitar vena
sentralis.Kelompok IVgambaran histopatologi hati tampak perdarahan .KelompokV gambaran histipatologi hati
tampak degenerasi hidropik . Kesimpulan air rebusanmeniran dapatmemperbaiki kerusakan sel hati tikus galur
Wistar.
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract views : 1957 | views : 17954Refbacks
- There are currently no refbacks.