Melacak Minat Siswa SMP Negeri 2 Kismantoro dalam Melanjutkan Pendidikan

  • Purwanta Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Anirotun Nisa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Reni Ramadhina Fakultas Psikologi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Lestari Fakultas Hukum, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Ahmad Sidik Pramono Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Defa Rizky Pratama Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Christy Paramitha Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
  • Muhammad Fakhrizal Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
Kata Kunci: Konsultasi, Asesmen, Minat lanjut pendidikan, Siswa SMP

Abstrak

Ada beberapa faktor yang mempengaruhi minat anak untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi, termasuk potensi diri. Sayangnya, banyak siswa yang tidak tahu potensi diri mereka sendiri, dan ini berpengaruh pada motivasi mereka dalam menentukan pilihan pendidikan selanjutnya. Terbatasnya informasi dan jarak sekolah dapat mempengaruhi pilihan siswa SMP Negeri 2 Kismantoro dalam melanjutkan pendidikan. Penelitian ini dilakukan dalam program KKN-PPM UGM Periode 2 2023 di Kecamatan Kismantoro, Kabupaten Wonogiri. Ini untuk menggali faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi siswa melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi. Kegiatan terbagi menjadi tahap asesmen pra-konsultasi dan tahap konsultasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis data deskripsi kualitatif. Berdasarkan konsultasi dengan 21 siswa kelas IX SMP Negeri Kismantoro, ternyata ada beberapa penyebab siswa tidak melanjutkan pendidikan. Ini disebabkan oleh kendala mobilisasi, terutama bagi siswa yang jarak sekolahnya jauh dan tidak memiliki kendaraan pribadi. Selain itu, sebagian besar siswa juga belum menyadari potensi diri mereka. Oleh karena itu, sekolah diharapkan dapat membantu siswa mengenali potensi mereka melalui tes minat dan bakat serta bimbingan dan konseling.  Asesmen dan konsultasi yang dilakukan dapat memberikan masukan untuk sekolah mengatasi masalah siswa putus sekolah dan membutuhkan bantuan pihak lain untuk mendampingi siswa demi kelangsungan program ini.

Referensi

Abidin, J. (2023). Upaya peningkatan motivasi siswa dalam melanjutkan studi ke jenjang perguruan tinggi di Desa Langkaplancar Kabupaten Pangandaran. Abdimas Siliwangi, 6(3), 551—564.

Asrurin, N. (2004). Minat siswa dalam melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi di MI Miftahus Shibyan Sukosari Gondanglegi Malang [Skripsi]. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Azis, A. L. (2017). Pengaruh motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik terhadap prestasi belajar ekonomi bisnis kelas X peserta didik kelas X di SMKN 4 Makassar [Tesis]. Universitas Negeri Makassar.

Fatimah, S. (2018). Pengaruh potensi diri, prestasi belajar, dan status sosial ekonomi orang tua terhadap minat melanjutkan pendidikan ke fakultas ekonomi di perguruan tinggi. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 6(2).

Indriyanti, N., & Ivada, E. (2013). Faktor-faktor yang mempengaruhi minat melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi pada siswa kelas XII Akuntansi SMK Negeri 6 Surakarta tahun 2013. Jupe-Jurnal Pendidikan Ekonomi, 1(2).

Karunia, R. (2022). Analisis faktor–faktor penyebab anak putus sekolah usia pendidikan dasar di Desa Braja Luhur Kecamatan Braja Selebah Kabupaten Lampung Timur tahun 2021. Jurnal Penelitian Geografi, 1(1), 54—66.

Marhamah, C. (2020). Pelaksanaan layanan bimbingan karir dan perencanaan karir siswa dalam melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 1 Kutacane [Skripsi]. UIN Ar-Raniry Banda Aceh).

Shaleh, A. R., Wahab. M. A. (2004). Psikologi suatu pengantar dalam perspektif islam. Prenada Media.

Suwartini, S. (2017). Pendidikan karakter dan pembangunan sumber daya manusia keberlanjutan. Trihayu: Jurnal Pendidikan Ke-SD-An, 4(1).

Wardan, K. (2019). Guru sebagai profesi. Deepublish.

Diterbitkan
2024-05-31
Bagaimana cara mengutip
Purwanta, Anirotun Nisa, Reni Ramadhina, Lestari, Ahmad Sidik Pramono, Defa Rizky Pratama, Christy Paramitha, & Muhammad Fakhrizal. (2024). Melacak Minat Siswa SMP Negeri 2 Kismantoro dalam Melanjutkan Pendidikan. Jurnal Pengabdian, Riset, Kreativitas, Inovasi, Dan Teknologi Tepat Guna, 2(1), 171-177. https://doi.org/10.22146/parikesit.v2i1.9557
Bagian
Articles